TRAINING ASPEK HUKUM PERPAJAKAN INDONESIA

Daftar Isi

TRAINING ASPEK HUKUM PERPAJAKAN INDONESIA

TRAINING ASPEK HUKUM PERPAJAKAN INDONESIA

 

Training  Aspek Hukum Perpajakan Indonesia

Perpajakan merupakaan hal yang penting bagi para wajib pajak (WP), dimana WP harus memenuhi kewajiban perpajakannya menurut peraturan perundang-undangan yang berlaku, yaitu asas self assesment system. Dimana WP diwajibkan untuk menghitung, membayar/menyetor, melaporkan dan mempertanggungjawabkan pajak terutang menurut WP sesuai dengan peraturan perpajakan yang terus berkembang dari waktu ke waktu.

Untuk menjaga agar Wajib Pajak melaksanakan kewajiban perpajakannya sesuai peraturan perundang-undangan perpajakan, Direktorat Jenderal Pajak akan melakukan pemeriksaan, penyidikan dan penagihan terhadap Wajib Pajak yang memenuhi kriteria untuk dilakukan pemeriksaan. Dengan adanya pemeriksaan, penyidikan dan penagihan perpajakan diharapkan tingkat kepatuhan Wajib Pajak dapat meningkat, sehingga akan berdampak juga pada meningkatnya penerimaan pajak.

Hal inilah mengapa penting bagi WP untuk mengikuti pelatihan. Dalam Pelatihan ini akan diberikan kerangka acuan dalam memahami, mengikuti perubahan dan perkembangan serta aplikasi aspek-aspek fundamental perpajakan yang menyangkut: pengertian dan penggolongan, pengukuran dan prosedur pembayaran pajak terutang, pengakuan atau pencatatan dan penggolongan dokumen serta pelaporan berbagai macam pajak baik pusat maupun daerah menurut undang-undang dan peraturan pajak yang berlaku saat ini, serta dampaknya terhadap laporan keuangan perusahaan.

PelatihanAspek Hukum Perpajakan Indonesia akan membantu individu untuk dapat memahami dan mengaplikasikan berbagai peraturan pajak dalam melakukan perencanaan pajak perusahaan ke depan.

 

TRAINING ASPEK HUKUM PERPAJAKAN INDONESIA

 

Pelatihan Aspek Hukum Perpajakan Indonesia dilaksanakan selama dua hari tanggal 12-13 November 2024  berlokasi di Hotel Delaxston, Kota Yogyakarta. Pelatihan di selenggarakan oleh Diorama Training dengan Trainer yang sangat kompeten dibidangnya, dimana Beliau merupakan seorang Trainer dan Praktisi serta Dosen di salah satu Universitas ternama di Yogyakarta . Peserta pelatihan berjumlah satu orang yang merupakan pegawai terbaik dari PT. Bhumi Rantau Energi. Pelaksanaan pelatihan lebih diarahkan ke diskusi sehingga peserta lebih aktif dan dapat memahami materi yang disampaikan dengan baik. Adapun materi  yang disampaikan selama pelatihan meliputi hal-hal seperti :  Pengantar Pengetahuan Pajak Di Indonesia; Ketentuan Umum Dan Tata Cara Perpajakan di Indonesia; Pajak Penghasilan; Pajak Pertambahan Nilai Barang Dan Jasa Serta Barang Mewah (PPN); Pajak Daerah; Pengantar Perencanaan Pajak Perusahaan.

Dengan demikian, jika Anda terlibat dalam pekerjaan yang membutuhkan pemahaman yang mendalam terkait Aspek Hukum Perpajakan Indonesia. Dan Apabila Anda atau perusahaan Anda membutuhkan Training Aspek Hukum Perpajakan Indonesia untuk menambah wawasan ataupun skill karyawan silahkan hubungi marketing training kami melalui WA 085186657577 .

Pencarian
Kontak Kami
Jadwal Pelatihan
Facebook
Twitter
Pelatihan Terbaru
Hafidz Fauzi CRO Diorama Training Jakarta

FAUZI

081257574430

DIAN

085186657577

FAISAL

082311445878