Mekanik atau listrik secara umum.
Pernakah Anda mendengar kata “genset”? Genset adalah akronim dari Generator set, yaitu suatu mesin atau perangkat yang terdiri dari pembangkit listrik (generator) dengan mesin penggerak yang disusun menjadi satu kesatuan untuk menghasilkan suatu tenaga listrik dengan besaran tertentu.
Mesin pembangkit kerja pada genset biasanya berupa motor yang melakukan pembakaran internal, atau mesin diesel yang bekerja dengan bahan bakar solar atau bensin. Generator adalah alat penghasil listrik.
Dalam Materi Genset Teknologi, Perawatan & Operasig ini akan membahas outline materi yang diantaranya adalah :
1. Prinsip Dasar Mesin Diesel
2. Sistem Pendingin Mesin Diesel
3. Pelumasan Dan Sistem Pelumasan Mesin Diesel
4. Sistem Bahan Bakar Mesin Diesel
5. Jadwal Perawatan, Trobleshooting Mesin Diesel
6. Prinsip Oprasi Generator
7. Komponen dan Sistem Penyetelan Generator S.R.
8. Panel Kontrol
9. Pengoperasian Genset
10. Trobleshooting Generator
Training Genset Teknologi, Perawatan & Operasiini akan diberikan oleh instruktur / trainer dari kalangan praktisi dan akademisi yang mempunyai kompetensi di bidang yang sama. Selain sebagai pengajar juga sebagai konsultan di beberapa perusahaan Swasta, BUMN di Indonesia
Sejak tahun 2016, Diorama Training Department menjadi pilihan ratusan perusahaan di Indonesia untuk membantu pengembangan kapabilitas dan kapabilitas sumber daya manusianya.