PELATIHAN MANAJEMEN PROYEK BERSTANDAR INTERNASIONAL

Apakah Kamu Seorang ?

Manajer Proyek, Staff Manajer Proyek, Profesional Konsultan, Owner Business, dan  Profesional Sektor Publik yang ingin melengkapi pengetahuannya dalam Project Management

Apakah Anda

Ingin mencapai kesuksesan dalam mengelola proyek?

Jangan biarkan kebingungan atau ketidakpastian menghalangi Anda untuk mencapai tujuan Anda. Penting bagi Anda untuk memperoleh pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan dalam manajemen proyek yang efektif.

Inilah saatnya untuk mengikuti pelatihan manajemen proyek yang tepat, dan kami di sini untuk membantu Anda mencapai hal itu.

Apakah Anda

Sering merasa terjebak dalam proyek-proyek yang tidak pernah selesai?

Ataukah Anda kesulitan mengkoordinasikan tim Anda dengan efisien? Jangan khawatir lagi!

Pelatihan manajemen proyek adalah kunci untuk mengatasi hambatan-hambatan ini. Dalam pelatihan ini, Anda akan mempelajari metode dan strategi yang terbukti untuk mengelola proyek dengan sukses.

Coba Anda Bayangkan

Anda memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi risiko-risiko proyek sejak awal dan mengambil langkah-langkah pencegahan yang tepat untuk mengatasinya

Pelatihan manajemen proyek akan memberikan Anda pemahaman yang mendalam tentang praktik terbaik dalam perencanaan, pengorganisasian, dan pengendalian proyek. Dengan demikian, Anda dapat menghemat waktu, sumber daya, dan mengurangi risiko kegagalan proyek.

Apa yang Harus Anda Lakukan

Bergabunglah dengan pelatihan manajemen proyek kami sekarang juga!

Kami menawarkan program pelatihan yang komprehensif dan disampaikan oleh para ahli industri yang berpengalaman. Dalam waktu singkat, Anda akan mengembangkan keterampilan yang diperlukan untuk mengelola proyek dengan sukses, baik itu dalam skala kecil maupun besar. 

Jangan biarkan kesempatan ini terlewatkan! 

Daftar sekarang dan mulailah perjalanan Anda menuju kesuksesan dalam manajemen proyek.

Apa Saja Materi Pelatihannya

1 . Konsep Dasar Manajemen Proyek

  • Manajemen Proyek Formal versus Manajemen Proyek Informasl
  • Kerangka kerja Project Management Institute (PMI)
  • Project management life cycle

2 . Inisiasi dalam Manajemen Proyek

  • Peran dari manajer proyek
  • Dokumen Project charter
  • Identifikasi dan assessment stakeholder
  • Progressive elaboration

3 . Perencanaan

  • Perencanaan dengan memperhatikan batasan proyek
  • Tujuan Proyek dengan prinsip SMART
  • Mengubah tujuan-tujuan menjadi requirements
  • Melakukan Dekomposisi requirement menjadi Work Breakdown Structure (WBS)
  • Membuat Work Breakdown Structure dictionary
  • Prinsip-prinsip melakukan estimasi waktu dan biaya
  • Menganalisa kerja dan melakukan estimasi durasi work packages
  • Menentukan urutan  work packages
  • Penyusunan Network diagram dan analisa  Critical Path
  • Penganggaran sumber daya dan pengontrolan biaya
  • Memastikan bahwa semua bidang-bidang tanggung jawab manajemen sudah dicantumkan dalam dokumen Project Plan
  • Melakukan analisa resiko berdasarkan probabilitas dan impact proyek
  • Melakukan mitigasi dan merencanakan kontingensi resiko
  • Mempersiapkan Baseline Scope, Waktu, dan Biaya
  • Memperoleh sign-off dari para stakeholder

4 . Eksekusi, Monitoring dan Controlling

  • Prinsip-prinsp Team-building dan prioritasnya
  • Pelaporan Status Proyek dan Kinerja Proyek
  • Management by exception
  • Menginformasikan dan melibatkan para stakholder
  • Mengarahkan kinerja ke rencana baseline
  • Pengontrolan perubahan terintegrasi

5 . Penutup dan Evaluasi

  • Melakukan transisi produk atau jasa
  • Mengumpulkan lessons learned untuk organisasi
  • Laporan Akhir ke para stakeholder
  • Latihan-latihan
  • Manajemen Proyek Formal versus non-formal
  • Menganalisa para Stakeholder
  • Mengkonversikan Tujuan-tujuan yang kabur menjadi tujuan-tujuan yang SMART
  • Membuat Work Breakdown Structure (WBS)
  • Melakukan estimasi  Effort dan Durasi untuk  Work Package
  • Melakukan pembuatan Network Diagramming dan menentukan Jalur Kritis/Critical Path
  • Melakukan Estimasi Biaya-biaya Sumber Daya untuk Work Package
  • Menganalisa dan merencanakan resiko
  • Mengelola Perubahan Proyek
  • Melakukan Review  Lessons Learned

Siapa Instruktur/ Trainer nya

Training Manajemen Proyek Berstandar Internasional ini akan diberikan oleh instruktur / trainer dari kalangan praktisi dan akademisi yang mempunyai kompetensi di bidang yang sama. Selain sebagai pengajar juga sebagai konsultan di beberapa perusahaan Swasta, BUMN di Indonesia

Jadilah Mitra Kami dan Mari Bersinergi

Sejak tahun 2016, Diorama Training Department menjadi pilihan ratusan perusahaan di Indonesia untuk membantu pengembangan kapabilitas dan kapabilitas sumber daya manusianya.

pertamina training center
pemuka sakti manis indah
bukit asam learning center
wijaya karya learning center
thiess
holcim cement
bank jambi training
maybank bii

Upgrade Skill Kamu Sekarang

Home

Profile

Daftar

Promo

Training

Post Views: 2,151
Hafidz Fauzi CRO Diorama Training Jakarta

FAUZI

081257574430

DIAN

085186657577

FAISAL

082311445878