Budgeting dan Control merupakan alat perencanaan dan pengendalian terpadu yang sangat penting bagi perusahaan agar aktivitas yang dilaksanakan dapat tercapai sesuai dengan visi misi perusahaan, tidak terkecuali bagi perusahaan yang bergerak pada industri gold mining (pertambangan emas). Budget dan Control merupakan dua kegiatan yang berbeda akan tetapi tetap mengarah pada satu tujuan yang sama suatu perusahaan yaitu visi dan misi.
Dalam Materi Costing And Budgeting For Open Pit Mining Project ini akan membahas outline materi yang diantaranya adalah :
1. Teknik Perancangan Master Budget Project Tambang Open Pit :
Pendahuluan
Teknik Perhitungan Fleet Productivity
2. Teknik Evaluasi dan Analisis Performance Tambang Open Pit :
Pendahuluan
Teknik Analysis Variance Actual Budget
Training Costing And Budgeting For Open Pit Mining Project ini akan diberikan oleh instruktur / trainer dari kalangan praktisi dan akademisi yang mempunyai kompetensi di bidang yang sama. Selain sebagai pengajar juga sebagai konsultan di beberapa perusahaan Swasta, BUMN di Indonesia
Sejak tahun 2016, Diorama Training Department menjadi pilihan ratusan perusahaan di Indonesia untuk membantu pengembangan kapabilitas dan kapabilitas sumber daya manusianya.