Training Valuing Diversity

Deskripsi Valuing Diversity Training
Tidak semua bisa sejalan dengan pemikiran kita. Dapat dipastikan akan menemukan keragaman atau perbedaan yang menyelimuti. Keragaman di tempat kerja mengacu pada berbagai perbedaan antara orang-orang dalam suatu organisasi. Kedengarannya sederhana tetapi mencakup keragaman ras jenis kelamin kelompok etnis usia kepribadian gaya kognitif kepemilikan fungsi organisasi pendidikan latar belakang dan banyak lagi. Dalam hidup sehari-hari sadar ataupun tidak, kita selalu melakukan pemaknaan atau penilaian terhadap orang, peristiwa atau barang. Saat berhadapan dengan sesuatu atau seseorang, bagian pertama dari diri yang tersentuh adalah pikiran. Di dalam pikiran ini terbentuk kesan tertentu tentang orang atau sesuatu yang dihadapi. Disamping pikiran, bagian diri yang sering tersentuh pada saat mempersepsi sesuatu atau seseorang adalah perasaan. Pikiran atau perasaan sama-sama menentukan bagaimana akan bersikap terhadap sesuatu atau seseorang tersebut. Pandangan orang terhadap hal yang sama dapat berbeda-beda, bahkan dapat bertolak belakang. Semua kesan atau persepsi benar, tergantung dari sudut mana kita memandangnya (tidak ada kebenaran yang mutlak). Pelatihan ini akan memberikan pemahaman mengenai Valuing Diversity serta mengoptimalkan kemampuan perusahaan untuk mencapai tujuan strategis perusahaan.
Tujuan Pelatihan
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat :
Memahami konsep Valuing Diversity;
Mampu menilai keragaman untuk dampak positif
Materi Pelatihan Valuing Diversity
Konsep Valuing Diversity
Penilaian keragaman
Faktor-faktor yang mempengaruhi perbedaan pandangan
Manfaat penilaian keragaman
Studi Kasus dan Diskusi
Peserta Pelatihan
Training ini diperuntukkan bagi:
Staff, Supervisor, Manager ataupun level diatasnya dari Divisi SDM, ataupun divisi lainnya yang membutuhkan training ini;
Praktisi atau Profesional yang ingin menambah pengetahuan mengenai Valuing Diversity
INSTRUKTUR TRAINING
Pelatihan ini akan dibawakan oleh trainer/ pemateri yang berpengalaman di bidangnya.
METODE TRAINING
1. Presentation
2. Discuss
3. Case Study
4. Evaluation
5. Pre-Test & Post-Test
6. Games
Jadwal Training Tahun 2024 di Diorama Training :
16 -17 Januari 2024
13 – 14 Februari 2024
5 – 6 Maret 2024
24 – 25 April 2024
21 – 22 Mei 2024
11 – 12 Juni 2024
16 – 17 Juli 2024
20 – 21 Agustus 2024
17 – 18 September 2024
8 – 9 Oktober 2024
12 – 13 November 2024
17 – 18 Desember 2024
Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta
LOKASI DAN INVESTASI
Lokasi Pelatihan Diotraining.com :
- Yogyakarta, Hotel Dafam Malioboro (6.000.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Tendean (6.500.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Golden Flower (6.500.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (7.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (7.500.000 IDR / participant)
LOKASI DAN INVESTASI
Investasi Pelatihan tahun 2024 ini :
Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas Pelatihan di Diorama :
- FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
- FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan .
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- Sertifikat
- FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive
Jadwal Pelatihan masih dapat berubah, mohon untuk tidak booking transportasi dan akomodasi sebelum mendapat konfirmasi dari Marketing kami. Segala kerugian yang disebabkan oleh miskomunikasi jadwal tidak mendapatkan kompensasi apapun dari kami.