TRAINING IT HELPDESK
DESKRIPSI IT HELPDESK
IT Helpdesk adalah layanan yang diberikan oleh perusahaan atau organisasi untuk menyediakan dukungan teknis kepada pengguna (baik internal maupun eksternal) terkait masalah yang berkaitan dengan teknologi informasi, perangkat keras, perangkat lunak, atau sistem jaringan.
Training IT Helpdesk ini dirancang untuk memberikan peserta pemahaman yang komprehensif tentang peran dan tanggung jawab seorang profesional helpdesk dalam mendukung pengguna teknologi informasi. Dalam dunia yang semakin bergantung pada teknologi, keahlian dalam memberikan dukungan teknis yang efektif menjadi semakin penting. Pelatihan ini bertujuan untuk mempersiapkan peserta agar mampu mengelola masalah IT yang umum dan memberikan solusi yang cepat dan efisien.
TUJUAN
- Memahami konsep dasar layanan helpdesk dan peranannya dalam organisasi.
- Menguasai teknik troubleshooting untuk menyelesaikan masalah TI.
- Mampu berkomunikasi secara efektif dengan pengguna untuk memahami kebutuhan mereka.
- Mengerti cara menggunakan perangkat lunak manajemen tiket untuk melacak masalah dan solusi.
- Mendapatkan sertifikasi IT Helpdesk yang diakui di industri sebagai bukti keahlian.
MATERI
- Konsep Dasar IT Helpdesk
- Tujuan IT Helpdesk
- Peran dan Tanggung Jawab IT Helpdesk
- Tantangan dan Hambatan IT Helpdesk
- Metode Standart dalam Menangani Permintaan dan Masalah IT
- Pemecahan masalah
- Sistem Tiket Helpdesk
Pada Tanggal 9 – 10 Januari 2025, PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (Persero) mengikuti Pelatihan yang bertema kan Training IT Helpdesk yang diselenggarakan Diorama Training pelatihan selama dua hari tersebut berlangsung dengan sangat atraktif dan sangat menyenangkan karena trainer/praktisi yang sudah berpengalaman di bidangnya membawakan materi dengan memadukan teori dan sekaligus diselingi dengan diskusi tentang pengalaman peserta selama di lapangan serta studi kasus. Hal ini membuat situasi pelatihan menjadi sangat seru dan tidak membosankan. Setelah mengikuti pelatihan selama dua hari tersebut, peserta akhirnya memahami bagaimana untuk menjadi IT Helpdesk yang baik dan benar.
Dengan Demikian, jika anda ingin menjadi seorang IT Helpdesk yang baik, anda perlu mengikuti pelatihan dengan lembaga yang tepat dan terpercaya untuk memberikan solusi atas permasalahan yang dihadapi oleh perusahaan/organisasi anda. Diorama Training adalah jawaban nya. Kami siap bekerja sama dengan perusahaan anda dalam menyelenggarakan pelatihan secara professional untuk ikut menciptakan Sumber Daya Manusia yang berkompeten di bidang nya. Untuk informasi lebih lanjut silahkan menghubungi marketing training kami melalui WA 0851-8665-7577 (Dian) atau nomor telepon berikut (021)7477-7701.